Curi perhatian di Olimpiade Paris 2024
Atlet menembak Korea Selatan yang viral karena gayanya yang ‘cool’ saat beraksi di Olimpiade Paris 2024 dilaporkan pingsan saat konferensi pers.
FYI, Kim mencuri perhatian netizen lewat kacamata dan gayanya yang cool saat bertanding.
Kim Ye Ji meraih medali perak di nomor air pistol 10 meter putri Olimpiade 2024.
Atlet Menembak Putri “Kim Yeji” Curi Perhatian Netizen
Sempat tak sadarkan diri
Atlet berusia 31 tahun ini pingsan saat menghadiri konferensi pers di Imsil, Provinsi Jeollabuk-do, Jumat (9/8).
Kim sempat tak sadarkan diri dan mendapat pertolongan pertama selama 10 menit sebelum akhirnya sadarkan diri.
[BREAKING] Olympian Kim Yeji has been hospitalized.
She collapsed during her press conference today, and regained consciousness after 10 mins of CPR. She has been taken for further examination, initial diagnosis has found nothing out of the ordinary outside of “extreme stress”. pic.twitter.com/CbINAq05vc
— John Yoo (@oniontaker) August 9, 2024
Kemenkeu Pastikan Medali yang Didapat oleh Atlet Indonesia di Olimpiade Pari 2024 Bebas Bea Masuk
Diduga kelelahan
Beberapa media menyebut kalau Kim Ye Ji diduga kelelahan
“Ini pertama kalinya Ye Ji seperti ini dan dia tidak punya penyakit kronis. Jadwalnya padat sejak pertengahan Juli dan dia mungkin lelah dan gugup karena ada banyak wartawan yang datang,” ujar kepala pelatih tim menembak Imsil, Kwak Minsoo, seperti dilansir dari AFP.
Karena kejadian ini, konferensi pers dibatalkan, Kim dilarikan ke rumah sakit di Jeonju.
Top image via (Photo by ALAIN JOCARD / AFP)
—
Let us know your thoughts!
-
Cartoon Network Resmi Menutup Situs Mereka yang Sudah Beroperasi Selama 26 Tahun
-
Billie Eilish, Snoop Dogg dan Red Hot Chili Peppers Ramaikan Penutupan Olimpiade Paris 2024?
-
Dolce & Gabbana Rilis Parfum Anjing, Dokter Hewan Ragukan Keamanannya