Diuntungkan hasil laga pertandingan lainnya

Ranking FIFA Timnas Indonesia terbaru, per Rabu (11/9) terus membaik.

Dikutip dari laman FootballRangking, Skuad garuda berhasil naik peringkat hanya dalam hitungan jam.

Adapun kekalahn Malawi atas Burkina Faso menjadi salah satu alasan tersebut.

ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/sgd/tom.
Pertama Kali Dalam Sejarah, Indonesia Raih Lebih dari 10 Medali di Paralimpiade

Duduki posisi ke-129

FYI, saat ini Timnas Indonesia bertengger di posisi 129 setelah sebelumnya menempati posisi 132.

Timnas Indonesia mengalami peningkatan dua peringkat setelah bermain cemerlang dan menahan imbang Australia pada pertandingan lanjutan putaran ketiga babak kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia yang berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Selasa (10/9).

Mendapatkan tambahan poin +8.57 dengan total 1,124.18 poin , Indonesia berhasil menaiki dua posisi dari rangking 132 ke 130.

Namun hasil kekalahan yang didapat Malawi membuat mereka mendapat pengurangan poin -6.80.

Dengan demikian poin Indonesia lebih tinggi dan berhasil menyalip Malawi.

Perubahan Iklim Bikin Kimchi “Terancam” Hilang di Korsel?

Kembali salip Malaysia

FYI, Indonesia sekaligus kembali berhasil menyalip Malaysia.

Sebelumnya Malaysia sempat menyalip Indonesia setelah meraih kemenangan atas Lebanon dengan skor 1-0.

Harimau Malaya saat berhasil mengumpulkan 1.117,64  poin dan bertengger di urutan ke 132

Let us know your thoughts!

  • Erick Thohir Isyaratkan Eliano dan Hilgers Siap Perkuat Timnas di Laga Berikutnya

  • Indonesia Tahan Imbang Australia di SUGBK, Maarten Paes Jadi Man of The Match

  • Hadapi Australia di SUGBK, Timnas Indonesia Resmi Kenakan Jersey Putih “Magis”