Isagi, Itoshi dan Seishiro Berseragam Inter Milan

Inter Milan baru saja mengumumkan kolaborasi terbaru mereka.

Berbeda dengan kolaborasi lain, pada kersempatan ini klub asal Italia bekerja sama dengan anime Blue Lock.

Dalam unggahan media sosialnya, terlihat Isagi Yoichi, Itoshi Rin, dan Seishiro Nagi berseragam Nerazzuri.

https://www.instagram.com/p/CvY0Vf1IKf_/?hl=en

Baca juga: Kiper Legenda Italia Gianlugi Buffon Resmi Pensiun di Usia 45 Tahun

Sang kreator juga tampil bereseragam Nerazzuri

Dalam unggahan terbarunya, Inter Milan juga memperlihatkan penulis Blue Lock Muneyuki Kaneshiro berseragam Inter Milan.

Dia mendapatkan nomor 23 dengan nama Kaneshiro.

via Inter Milan
Baca juga: Drama 8 Gol Tercipta, Arsenal Taklukan Barcelona

Tidak ada di dalam anime Blue Lock

FYI, pada manga Blue Lock hanya ada beberapa tim di dunia nyata yang dilibatkan.

Sebut saja eperti Real Madrid, Paris Saint-Germain, Manchester City, Bayern Munchen, Juventus, FC Barcelona, Borussia Dortmund, dan bebepara tim lain.

Inter Milan sendiri justru tidak pernah ada dalam manga tersebut.

Baca juga: Debut di Inter Miami FC, Messi Cetak Gol Penentu Kemenangan

Bukan kerjasam klub sepak bolan dengan anime yang pertama

Langkah kolaborasi klub sepakbola dan anime sebelumnya juga sudah pernah terjadi.

Salah satunya Liverpool FC yang menjalin kerjsama bertajuk InspiRED dengan studio manga Kodansha.

Barcelona juga pernah bekerjasama dengan Captain Tsubasa.

 

Let us know your thoughts!